Penentuan Efektivitas Optimum Dari Kombinasi Butil Metoksi Dibensoil Metan (Anti UV-A) Dan Oktil Dimetil Paba (Anti UV-B) Dalam Sediaan Tabir Matahari Secara In Vitro

Kasmitri, Siti (1998) Penentuan Efektivitas Optimum Dari Kombinasi Butil Metoksi Dibensoil Metan (Anti UV-A) Dan Oktil Dimetil Paba (Anti UV-B) Dalam Sediaan Tabir Matahari Secara In Vitro. [Undergraduate thesis]

[thumbnail of F_726_Abstrak.pdf]
Preview
PDF
F_726_Abstrak.pdf

Download (53kB) | Preview
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/151101

Abstract

Untuk memperoleh suatu sediaan tabir matahari yang efektif diperlukan bentuk kombinasi butil metoksi dibensoil metan (anti UV A) dan oktil dimetil PABA (anti UV B). Pada penelitian ini ingin diketahui konsentrasi optimum dari kombinasi butil metoksi dibensoil metan 1-2% dengan oktil dimetil PABA 1-4% serta pengaruh penambahan basis krim minyak dalam air dan basis krim air dalam minyak terhadap efektivitas bahan tabir matahari sebagai total sunblock. Pada penelitian efektivitas berdasarkan % transmisi eritema dan % transmisi pigmentasi secara in vitro. Penentuan efektivitas berdasarkan % transmsisi ditentukan secara spektrofotometri pada panjang geJombang 292,5-372,5 nm dengan pelarut isopropanol. Berdasarkan nilai transmisi, konsentrasi optimum dari kombinasi butil metoksi dibensoil metan 2% dengan oktil dimetil PABA 3% mampu berfungsi sebagai total sunblock serta pengaruh penambahan basis krim minyak dalam air dan basis krim air dalam minyak terhadap efektivitas bahan tabir matahari yaitu meningkatkan kemampuan perlindungan terhadap sinar matahari.

Item Type: Undergraduate thesis
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Divisions: Faculty of Pharmacy > Department of Pharmacy
Depositing User: Masyhur 196042
Date Deposited: 14 Apr 2014 06:23
Last Modified: 14 Apr 2014 06:23
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/10672

Actions (login required)

View Item View Item