Giok, Ngo Jie (1997) Studi Pendahuluan Pengaruh Jerami Padi Yang Telah Diolah Dengan NaOH 10 Terhadap Ion-Ion Logam Pada Limbah Cair. [Undergraduate thesis]
Preview |
PDF
F_615_Abstrak.pdf Download (51kB) | Preview |
Abstract
Dalam usaha meningkatkan kualitas hidup, manusia berupaya dengan segala jenis daya untuk mengolah dan memanfaatkan kekayaan alam. Melalui aka1 pikiran, manusia menciptakan mesin-mesin dan alat bantu lainnya untuk menghasilkan produk yang melimpah dalam waktu singkat. Pemakaian mesin-mesin ini dalam industri, dan pemanfaatan teknologi diharapkan dapat meningkatkan kualitas hidup manusia. Tetapi di lain pihak, timbul dampak industri dan teknologi terhadap lingkungan. Dampak tidak langsung, salah air oleh logam berat. Pada peneliti telah diolah dengan NaOH 10% sebagai penjerap ion-ion logam dalam limbah cair. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui apakah jerami padi dapat menjerap ion-ion logam dalam limbah cair, apabila dapat menjerap ion-ion logam dalam limbah cair, ingin diketahui persen terjerapnya ion-ion logam dalam limbah cair. Dari penelitian yang dilakukan diperoleh hasil bahwa jerami padi yang telah diolah dengan NaOH 10% dapat menjerap ion Ca sebanyak 51,78%, ion Fe sebanyak 3,06%, ion Mg sebanyak 3,58%, ion Mn sebanyak 23,76%, ion Zn sebanyak 27,60%
Item Type: | Undergraduate thesis |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RS Pharmacy and materia medica |
Divisions: | Faculty of Pharmacy > Department of Pharmacy |
Depositing User: | Lasi 193031 |
Date Deposited: | 16 Apr 2014 09:03 |
Last Modified: | 16 Apr 2014 09:03 |
URI: | http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/11068 |
Actions (login required)
View Item |