Studi Pendahuluan Pendahuluan Pengaruh Sekam Padi Yang Telah Diolah Dengan Larutan NaOH 10 Terhadap Penjerapan Logam Pada Limbah Cair

Tanti, Dian (1997) Studi Pendahuluan Pendahuluan Pengaruh Sekam Padi Yang Telah Diolah Dengan Larutan NaOH 10 Terhadap Penjerapan Logam Pada Limbah Cair. [Undergraduate thesis]

[thumbnail of F_619_Abstrak.pdf]
Preview
PDF
F_619_Abstrak.pdf

Download (52kB) | Preview
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/151231

Abstract

Pencemaran lingkungan semakin meningkat dengan semakin banyaknya industri yang telah ada. Salah satunya adalah pencemaran lingkungan akibat limbah cair industri yang mengandung campuran logam-logam. Logam-logam ini (terutama logam berat) berbahaya bagi mahluk hidup yang terlalu banyak mengkonsumsinya sehingga perlu dicari usaha-usaha untuk mengurangi kadar logarn-logam dalam limhah cair. Selulosa dengan komponen terbesar dari sekam padi diduga mampu menjerap campuran logam-logam dalam limbah cair. Ikalan selulosa dan lignin dapat dipisahkan dengan larutan NaOH, dimana lignin membentuk senyawa fenolat yang larut dalam air. Pada penelitian ini digunakan model limbah cair laboratorium karena diperkirakan banyak terdapat campuran logam-logam didalamnya. Untuk menentukan kadar logam-logam digunakan dat ICPS (Inductively Coupled Plasma Spectrometer). Dari hasil penelitian diperoleh 5% kadar terjerap logam Ca 60,16%; logam Fe 18,82%; logam Mg 2,70%; logam Mn 8,62%; logam Zn 36,79%. Dari penelitian ini dapat disimpulkan bahwa sekam padi yang diolah dengan larutan NaOH 10% mampu menjerap campuran logam-logam dalam limbah air.

Item Type: Undergraduate thesis
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Divisions: Faculty of Pharmacy > Department of Pharmacy
Depositing User: Lasi 193031
Date Deposited: 16 Apr 2014 09:47
Last Modified: 16 Apr 2014 09:47
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/11078

Actions (login required)

View Item View Item