Pembuatan Produk Pengaman Dapur Berbasis Mikrokontroler

TJUNDAWAN, JIMMY (2011) Pembuatan Produk Pengaman Dapur Berbasis Mikrokontroler. [Undergraduate thesis]

[thumbnail of TE_328_Abstrak.pdf]
Preview
PDF
TE_328_Abstrak.pdf

Download (43kB) | Preview
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/224115

Abstract

Dapur merupakan bagian penting dalam sebuah rumah. Selain tempat yang penting didalam rumah, dapur juga dapat menjadi tempat yang sangat berbahaya jika pemilik rumah tidak memperhatikan keamanan dari alat - alat yang digunakan dl am dapur. Kejadian berbahaya yang sering terjadi di dapur adalah kebocoran gas LPG yang dapat menimbulkanledakan yang cukup besar . Apalagi saat ini pemerintah melakukan konversi minyak tanah ke gas LPG, jadi hampir semua dapur menggunakan gas LPG.Kejadian membahayakan yang dapat ditimbulkan oleh kebocoran gas LPG tersebut menuntu t manusia untuk menciptakan produk yang dapat mencegah ledakan yang terjadi karena kebocoran gas LPG. Oleh karena itu diperlukan sensor-sensor yang dapat mendeteksi kebocoran gas LPG dan suhu. Data output dari sensor-sensor diproses oleh IC ATMega8535 sebagai patokan untuk membunyikan buzzer. Buzzer berfungsi sebagai alarm.

Item Type: Undergraduate thesis
Uncontrolled Keywords: Gas LPG, Suhu, Sensor, Buzzer
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Faculty of Engineering > Department of Electrical Engineering
Depositing User: Radiyanti 201032
Date Deposited: 24 Apr 2014 04:21
Last Modified: 24 Apr 2014 04:21
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/11746

Actions (login required)

View Item View Item