Parameter Farmakokinetik Gentamisin IV Bolus Pada Penderita Bedah Urologi Dengan Berbagai Status Fungsi Ginjal Di RSUD DR Saiful Anwar Malang

Kiang, Lim Hau (1993) Parameter Farmakokinetik Gentamisin IV Bolus Pada Penderita Bedah Urologi Dengan Berbagai Status Fungsi Ginjal Di RSUD DR Saiful Anwar Malang. [Undergraduate thesis]

[thumbnail of F_253_Abstrak.pdf]
Preview
PDF
F_253_Abstrak.pdf

Download (109kB) | Preview
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/151599

Abstract

Telah dilakukan penelitian parameter farmakokinetik gentamisin pada 8 penderita bedah urologi dengan indikasi infeksi saluran kemih yang diberi obat dengan dosis 80 mg, dua kali sehari (interval waktu 12 jam) selama tiga hari berturut-turut. Untuk penentuan parameter farmakokinetik dilakukan pada dosis pertama. Penentuan kadar dilakukan dengan metode TDx Fluorescence Immunoassay <FPIA) . Dari analisa kuantitatif hubungan logaritma kadar dan waktu pengambllan serum terlihat perwatakan kompartemen dua pada 8 penderita. Parameter yang dlperoleh : tetapan laju distribusi (al= 1,04-1,92 /jam; tetapan laju eliminasi <8>= 0,11- 0,19/jam; waktu paruh fase distribusi (t1/2al= 21,66- 39,83 menit; waktu paruh fase eliminasi (tl/28>= 3,65- 6,29 jam; volume distribusi d >8= 256 ,82-415,48 ml/kg BB; luas daerah dibawah kurva (AUC)o-~=1336,07-2842,53; klirens tubuh total (TBC)=28,00-60,18 ml/menit. Dari analisa regresi-korelasi antara parameter farmakokinetik ( B, tl/2 dan TBC ) dengan serum kreatinin maupun klirens kreatinin menunjukkan adanya korelasi yang positif ( P< 0,05 ).

Item Type: Undergraduate thesis
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Divisions: Faculty of Pharmacy > Department of Pharmacy
Depositing User: Karyono
Date Deposited: 24 Apr 2014 11:29
Last Modified: 24 Apr 2014 11:29
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/11876

Actions (login required)

View Item View Item