Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kebijakan Dividen Sektor Manufaktur dan Mining yang Terdaftar di PT Bursa Efek Indonesia Periode 2005-2009

SUSANTO, LINA (2011) Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kebijakan Dividen Sektor Manufaktur dan Mining yang Terdaftar di PT Bursa Efek Indonesia Periode 2005-2009. [Undergraduate thesis]

[thumbnail of M_4992_Abstrak.pdf]
Preview
PDF
M_4992_Abstrak.pdf

Download (46kB) | Preview
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/224012

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi kebijakan dividen selama periode 2005-2009. Variabel yang digunakan dalam penelitian ini yaitu profitabilitas, kebijakan utang, set kesempatan investasi, tahapan daur hidup bisnis, ukuran badan usaha, kepemilikan manajerial, dan kepemilikan institusional. Badan usaha yang digunakan dalam penelitian ini adalah 21 badan usaha sektor Manufaktur dan 5 badan usaha sektor Mining. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan model analisis linier berganda. Hasil dari penelitian ini yaitu variabel ukuran badan usaha dan kepemilikan manajerial sektor Manufaktur yang mempunyai pengaruh terhadap kebijakan dividen. Dengan adanya penelitian ini, diharapkan dapat bermanfaat bagi pembaca tentang faktor-faktor yang mempunyai pengaruh terhadap kebijakan dividen.

Item Type: Undergraduate thesis
Uncontrolled Keywords: Dividend Policy, Profitability, Debt Policy, Invesment Opportunity Set, Stage Lifecycle, Size
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Faculty of Business and Economic > Department of Management
Depositing User: Moch. Ali Syamsudin 197011
Date Deposited: 02 May 2014 04:14
Last Modified: 02 May 2014 04:14
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/12636

Actions (login required)

View Item View Item