Pemeriksaan Bakteri Koliform dan Beberapa Logam dalam Air Minum Galon Isi Ulang Merek GT, TAJ dan Ag di Kecamatan Rungkut Surabaya

., Hetty (2003) Pemeriksaan Bakteri Koliform dan Beberapa Logam dalam Air Minum Galon Isi Ulang Merek GT, TAJ dan Ag di Kecamatan Rungkut Surabaya. [Undergraduate thesis]

[thumbnail of F_1313_Abstrak.pdf]
Preview
PDF
F_1313_Abstrak.pdf

Download (38kB) | Preview
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/150547

Abstract

Saat ini untuk memperoleh air minum yang bersih dan sehat bukan merupakan hal yang mudah, sehingga pada saat ini banyak berdiri industri rumah tangga penghasil air galon isi ulang siap minum.Pengujian kualitas air minum sangatlah penting untuk mengetahui kondisi air minum tersebut, dalam hal ini keadaan bakteriologis dan kandungan logam dalam air galon isi ulang merek GT, T Aldan Ag. Sampel diambil dari tiga lokasi di Kecamatan Rungkut Surabaya secara random sampling. Untuk pemeriksaan bakteri koliform digunakan metode tabung ganda(MPN), sedangkan pemeriksaan logam Pb, Cd, Ca mcnggunakan alat ICPS. Dari pemeriksaan diketahui bahwa air galon isi ulang merk GT, TAJ dan Ag tidak memenuhi persyaratan air minum Menteri Kesehatan Rl No.907/MENKES/SKNII/2002 dan SNI No.Ol-3553-1996.

Item Type: Undergraduate thesis
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Divisions: Faculty of Pharmacy > Department of Pharmacy
Depositing User: Lasi 193031
Date Deposited: 07 May 2014 09:16
Last Modified: 07 May 2014 09:16
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/13464

Actions (login required)

View Item View Item