Ongkowidjojo, Evie Sandrya (2012) Studi Komparatif Konsentrasi Crospovidone Terhadap Waktu Hancur Tablet Kitosan yang dibuat dengan Metode Granulasi Kering. [Undergraduate thesis]
Preview |
PDF
F_3324_Abstrak.pdf Download (73kB) | Preview |
Abstract
Telah dilakukan penelitian untuk menganalisis perbedaan waktu hancur tablet kitosan yang menggunakan crospovidone konsentrasi 1%, 2% dan 5% sebagai disintegran dengan metode granulasi kering. Evaluasi tablet dilakukan pada formula 1, formula 2 dan formula 3 yang meliputi keseragaman bobot, keseragaman ukuran, kekerasan, waktu hancur dan friabilitas tablet. Evaluasi waktu hancur tablet dari ketiga formula dianalisis secara statistik dengan metode One-Way Anova. Terdapat perbedaan yang signifikan pada hasil uji waktu hancur ketiga formula. Hasil yang didapat adalah konsentrasi crospovidone 5 % menghasilkan waktu hancur paling cepat.
Item Type: | Undergraduate thesis |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Crospovidone, kitosan, disintegran, tablet, granulasi kering |
Subjects: | R Medicine > RS Pharmacy and materia medica |
Divisions: | Faculty of Pharmacy > Department of Pharmacy |
Depositing User: | Karyono |
Date Deposited: | 08 May 2014 07:18 |
Last Modified: | 08 May 2014 07:18 |
URI: | http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/13594 |
Actions (login required)
View Item |