Pengaruh Sterilisasi Menggunakan Otoklaf pada Suhu 115 C dan 121 C terhadap Kadar Mangan (Mn) yang terlepas dari Ampul Coklat yang Berisi Injeksi Aminophyline

Kailimang, Daniel Alexander (2011) Pengaruh Sterilisasi Menggunakan Otoklaf pada Suhu 115 C dan 121 C terhadap Kadar Mangan (Mn) yang terlepas dari Ampul Coklat yang Berisi Injeksi Aminophyline. [Undergraduate thesis]

[thumbnail of F_3133_Abstrak.pdf]
Preview
PDF
F_3133_Abstrak.pdf

Download (136kB) | Preview
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/216687

Abstract

Telah dilakukan uji pelepasan unsur Mn dalam wadah gelas ampul coklat (amber), uji sterilitas injeksi Aminophyline dalam wadah gelas ampul amber serta pengujian logam Mn yang terdapat pada wadah gelas ampul yang telah disterilkan dengan otoklaf pada suhu 115°C dan 121°C menggunakan ICPS Fisons ARL-3410+. Dari hasil penelitian ini diperoleh bahwa didalam wadah gelas ampul mengandung Mn, uji sterilitas injeksi Aminophyline pada suhu 115°C selama 30 menit dan sediaan suhu 121°C selama 15 menit pada media tioglikolat dan pada media Casamino dikatakan steril karena tidak adanya pertumbuhan bakteri dan jamur pada penanaman media tersebut dan pada pengujian logam Mn dengan λ = 257,610 nm menggunakan ICPS diperoleh hasil yang tidak melebihi kadar LLOQ= 188,58 ppb sehingga dapat dikatakan kualitas bahan wadah gelas ampul coklat memenuhi persyaratan sebagai wadah sediaan injeksi dengan pH=8,42 Kata kunci: Ampul coklat, pH=8,4, injeksi Aminophyline, suhu sterilisasi, ICPS, kadar Mn

Item Type: Undergraduate thesis
Uncontrolled Keywords: Sterilisasi, Otoklaf, Aminophyline
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Divisions: Faculty of Pharmacy > Department of Pharmacy
Depositing User: Lasi 193031
Date Deposited: 09 May 2014 02:18
Last Modified: 09 May 2014 02:23
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/13666

Actions (login required)

View Item View Item