LESMANA, WIRAHADI (2011) Result Control dan Motivasi Pemain Klub Sepak Bola Profesional. [Undergraduate thesis]
Preview |
PDF
AK_2863_Abstrak.pdf Download (47kB) | Preview |
Abstract
Tujuan dari studi ini adalah descriptive research yang mana bertujuan untuk memberikan gambaran tentang bagaimana penerapan result control di klub sepak bola PERSEBAYA Surabaya untuk mengatasi motivational problems, dimana akan mengamati kinerja para pemain sepak bola PERSEBAYA Surabaya dengan adanya penerapan result control. Unit of analysis dalam penelitian ini adalah individual yaitu pemain dan pelatih, dan asisten pelatih di Klub sepak bola Persebaya. Metode pengumpulan data untuk penelitian kualitatif adalah wawancara dan observasi. Teknik analisis data dalam penelitian ini adalah analisis deskriptif Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa untuk mendukung performance dari Persebaya, maka terdapat 3 parameter result control yang digunakan, yaitu jumlah kemenangan, jumlah goal, dan jumlah assist. Motivasi pemain di Persebaya dinilai kuat dan keseluruhan beragumentasi bahwa prestasi Persebaya adalah motivasi yang mendorong setiap pemain untuk menyajikan hasil yang maksimal berdasarkan kemampuan yang dimiliki. Parameter result control yang diterapkan oleh Persebaya memiliki implikasi yang bersifat positif dan negatif kepada pemain.
Item Type: | Undergraduate thesis |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Klub Sepak Bola Persebaya, Jumlah Kemenangan,Jumlah Goal, Jumlah Assist |
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting |
Divisions: | Faculty of Business and Economic > Department of Accounting |
Depositing User: | Sugiarto |
Date Deposited: | 14 May 2014 09:20 |
Last Modified: | 14 May 2014 09:21 |
URI: | http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/14249 |
Actions (login required)
View Item |