Penerapan Pemeriksaan Operasional Pada Fungsi Penjualan Sebagai Upaya Meningkatkan Tingkat Efisiensi Dan Efektifitas Penjualan Kopi Racik Dari PT. X Di Kediri

Savitri, Dhian Andanarini Minar (1997) Penerapan Pemeriksaan Operasional Pada Fungsi Penjualan Sebagai Upaya Meningkatkan Tingkat Efisiensi Dan Efektifitas Penjualan Kopi Racik Dari PT. X Di Kediri. [Undergraduate thesis]

[thumbnail of AK_938_Abstrak.pdf]
Preview
PDF
AK_938_Abstrak.pdf

Download (69kB) | Preview
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/153911

Abstract

Pesatnya pertumbuhan ekonomi di Indonesia, terutama pada sektor industri telah mendorong berkembangnya badan usaha industri dalam bentuk yang bervariasi. Munculnya badan usaha baru ini mendorong tingkat persaingan diantara badan usaha semakin meningkat. Salah satu bentuk yang mendapat kesempatan untuk berkembang dengan adanya kenyataan di atas adalah industri kopi olahan. Untuk itu badan usaha dituntut untuk dapat melaksanakan kegiatan operasionalnya secara efisien dan efektif, agar badan usaha mampu bersaing dan terus bertahan dalam industri yang kompetitif tersebut ...

Item Type: Undergraduate thesis
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Faculty of Business and Economic > Department of Accounting
Depositing User: Karyono
Date Deposited: 21 May 2014 05:13
Last Modified: 21 May 2014 05:13
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/14822

Actions (login required)

View Item View Item