Aplikasi Compliance Test Terhadap Siklus Penggajian Dan Pengupahan Untuk Membuktikan Efektifitas Terhadap Unsur Pengendalian Internal Pada PT. Pakarti Riken Indonesia Di Sidoarjo

Suhartati, Dyah (1996) Aplikasi Compliance Test Terhadap Siklus Penggajian Dan Pengupahan Untuk Membuktikan Efektifitas Terhadap Unsur Pengendalian Internal Pada PT. Pakarti Riken Indonesia Di Sidoarjo. [Undergraduate thesis]

[thumbnail of AK_698_Abstrak.pdf]
Preview
PDF
AK_698_Abstrak.pdf

Download (108kB) | Preview
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/154174

Abstract

PT. Pakarti Riken Indonesia di Sidoarjo merupakan badan usaha manufacturing yang bergerak di bidang pengecoran logam besi untuk sarana pelengkap (komponen) kendaraan bermotor, mesin-mesin industri, pelistrikan, sambungan pipa dan lain-lain yang berorientasi pasar luar negeri. badan usaha memiliki banyak karyawan dimana karyawan bagi badan usaha merupakan faktor yang sangat penting, karena badan usaha masih banyak menggunakan tenaga kerja manusia dibandingkan dengan tenaga mesin. Badan usaha masih mengalami kesulitan dalam pelaksanaan pengupahan yang memungkinkan karyawan yang sudah berhenti bekerja masih menerima upahnya. hal ini terjadi pada karyawan yang berhenti bekerja tanpa disertai surat pengunduran diri sehingga namanya tetap tercantum dalam daftar upah...

Item Type: Undergraduate thesis
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Faculty of Business and Economic > Department of Accounting
Depositing User: Eko Setiawan 194014
Date Deposited: 22 May 2014 07:42
Last Modified: 22 May 2014 08:12
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/15121

Actions (login required)

View Item View Item