Studi Hubungan Antara Nilai Buku Dengan Harga Pasar Aktiva Tetap Kendaraan Pada PT. X Di Surabaya

., Juliana (1997) Studi Hubungan Antara Nilai Buku Dengan Harga Pasar Aktiva Tetap Kendaraan Pada PT. X Di Surabaya. [Undergraduate thesis]

[thumbnail of AK_728_Abstrak.pdf]
Preview
PDF
AK_728_Abstrak.pdf

Download (98kB) | Preview
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/154089

Abstract

Globalisasi ekonomi menyebabkan perekonomian suatu negara makin terintegrasi dengan perekonomian dunia, baik secara struktural maupun secara institusional. Hal ini mengakibatkan adanya persaingan yang teijadi antara sesama badan usaha baik badan usaha yang sudah ada maupun badan usaha baru yang terus bermunculan. Kemampuan dan ketaguhan badan usaha dalam persaingan, menentukan kelangsungan hidup badan usaha. Badan usaha yang berhasil harus mampu untuk beradaptasi dengan lingkungan. Beradaptasi berarti mampu memahami apa yang terjadi pada lingkungan dan memikirkan apa yang penting untuk kesuksesan di masa depan. Salah satu masalah yang penting antara lain mengenai investasi. Investasi pada suatu badan usaha dalam bentuk aktiva tetap mempunyai kedudukan yang penting karena berfungsi untuk menjaga kelangsungan badan usaha di tengah-tengah persaingan yang semakin ketat ini, dan untuk menjalankan operasi perusahaan sehari-hari serta mengandung nilai yang material...

Item Type: Undergraduate thesis
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Faculty of Business and Economic > Department of Accounting
Depositing User: Eko Setiawan 194014
Date Deposited: 30 May 2014 03:59
Last Modified: 05 Jul 2014 03:07
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/15477

Actions (login required)

View Item View Item