Pemanfaatan Saluran Telepon Sebagai Media Pengontrolan Peralatan Listrik Jarak Jauh Dengan Mikrokontroller 8031 Sebagai Komponen Pengendalinya

Nafik, Agustan (1996) Pemanfaatan Saluran Telepon Sebagai Media Pengontrolan Peralatan Listrik Jarak Jauh Dengan Mikrokontroller 8031 Sebagai Komponen Pengendalinya. [Undergraduate thesis]

[thumbnail of TE_51_Abstrak.pdf]
Preview
PDF
TE_51_Abstrak.pdf

Download (60kB) | Preview
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/137927

Abstract

Telekomunikssi merupakan kebutuhan penting pada jaman modern ini. Salah sahl jenis peralatan komunikasi ini adalah telepon. Telepon mempunyai keuntungan-keuntungan baik dari segi ekonomi, segi keluwesan maupun dalam segi unjuk kerja. Dalam kehidupan sehari-hari, karena kesibukan orang atau karena banyak masalah yang dihadapi maka orang sering lupa apakah peralatan listrik di rumah sudah dimatikan atau belum Hal ini sangat merepotkan bila headaan ini baru disadari pada saatt berada dalam perjalanan atau jauh dari rumah, sementara dirumah tidak ada orang namun masalah ini dapat teratasi apabila suatu alat yang dapat digunakan untuk mengontrol peralalan listrik dirumah dari jarak jauh. Salah satu cara yaitu dengan memanfaatkan media saluran telepon untu mengontrol peralatan listrik dirumah dari jarak jauh karena telepon sudah menyebar diseluruh pelosok kota kecil sehingga mudah mewujudkan solusi ini. Dalam perencanaan dan pembuatan tugas akhir ini menggunakan telepon yang fasililas DTMF (Ielepon Tombol Tekan). Alasan menggunakan sistem ini karena dalam kenyataannya pesawat-pesawat telepon sekarang ini menggunakan sistem DTMF. Perangkat keras yang dirancang disini pada dasarnya memanfaatkan sistem DTMF (Dual Tone Multi Frequensi) yang, ada pada setiap pesawat telepon, jadi pengontrolan disini memanfaatkan kunci (Tuts) dan pesawat telepon yang kita pakai

Item Type: Undergraduate thesis
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Faculty of Engineering > Department of Electrical Engineering
Depositing User: Radiyanti 201032
Date Deposited: 18 Jun 2014 01:47
Last Modified: 18 Jun 2014 01:47
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/17042

Actions (login required)

View Item View Item