Penatalaksanaan Jangka Panjang Sindroma Koroner Akut dengan Elevasi Segmen ST

Presley, Bobby (2013) Penatalaksanaan Jangka Panjang Sindroma Koroner Akut dengan Elevasi Segmen ST. Rasional , 11 (3). ISSN 1411 - 8742

[thumbnail of Bobby Presley vol 11 no 3.pdf]
Preview
PDF
Bobby Presley vol 11 no 3.pdf

Download (76kB) | Preview

Abstract

Sindroma koroner akut/SKA merupakan penyakit kronis dengan risiko terjadinya keterulangan gejala/ kekambuhan, termasuk pada SKA dengan peningkatan segmen ST/ STEMI . Pasien dengan STEMI memiliki risiko munculnya serangan baru dan juga penyebab kematian kardiovaskular prematur.1 Salah satu penelitian kohort pada pasien STEMI maupun NSTEMI menunjukkan pasien yang meninggal saat di rumah sakit akibat STEMI lebih tinggi, namun secara kumulatif memiliki angka kematian yang hampir sama, dimana pada follow up selama 5 tahun angka kematian akibat STEMI sebanyak 19% dengan angka kematian 68% setelah keluar dari rumah saki t.2 Oleh karena itu, penatalaksanaan jangka panjang pasien dengan STEMI bertujuan untuk mengurangi risiko terjadinya komplikasi jangka panjang yang dapat menjadi penyebab kematian pada pasien dengan STEMI. Penatalaksanaan STEMI dapat terbagi menjadi saat terjadi serangan dan terapi jangka panjang yang harus digunakan rutin oleh pasien untuk mencegah kekambuhan dan komplikasi sesuai dengan salah satu tujuan penatalaksanaan STEMI. Penatalaksanaan jangka panjang pada pasien STEMI, termasuk di dalamnya perubahan gaya hidup dan pengobatan yang digunakan rutin pada pasien dengan STEMI diberikan pada tabel 1 dan 2.

Item Type: Article
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Faculty of Pharmacy > Department of Pharmacy
Depositing User: Eko Setiawan 194014
Date Deposited: 06 Nov 2014 08:24
Last Modified: 06 Nov 2014 08:24
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/21376

Actions (login required)

View Item View Item