Rochmawati, Ike Dhiah and Setiabudi, Irwan and ., Widyati and Juslim, Rukma (2012) PENGARUH PHARMACEUTICAL CARE PADA PASIEN SINDROM KORONER AKUT SELAMA DIRAWAT DI RUMAH SAKIT. Artocarpus Media Pharmaceutica Indonesia (2). ISSN 1411-8734
Preview |
PDF
Artocarpus_Abstrak_20.pdf Download (16kB) | Preview |
PDF
Artocarpus.pdf Restricted to Repository staff only Download (458kB) | Request a copy |
Abstract
Pengaruh Pharmaceutical Care pada Pasien Sindrom Koroner Akut Selama dirawat di Rumah Sakit. Sindrom Koroner Akut (SKA) membutuhkan terapi obat kompleks, sehingga dapat memicu drug related problems. Pharmaceutical care terbukti meningkatkan outcome pasien. Penelitian bersifat eksperimental dan dilakukan secara prospektif. Randomisasi bersifat single blind. Kelompok kontrol mendapat perawatan biasa sedangkan kelompok uji mendapatkan pharmaceutical care, berupa review pengobatan pasien. Total biaya perawatan dan lama rawat inap dibandingkan menggunakan t-test. Sampel yang digunakan 30 pasien pada kelompok kontrol dan 30 pasien pada kelompok uji. Hasil menunjukkan terdapat 103 DRP. Pharmaceutical care yang dilakukan sebanyak 37 intervensi, dengan frekuensi terbesar yaitu rekomendasi penambahan obat. Rata-rata rawat inap kelompok kontrol dan uji adalah 8,6 dan 5,3 hari dan berbeda secara statistik. Rata-rata total biaya perawatan di antara kedua kelompok berbeda secara signifikan, dengan kelompok uji lebih kecil. Pharmaceutical care pada Sindrom Koroner Akut memberikan lama rawat inap dan total biaya perawatan lebih kecil
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Pharmaceutical Care, Sindrom Koroner Akut, Total Biaya |
Subjects: | R Medicine > R Medicine (General) |
Divisions: | Faculty of Pharmacy > Department of Pharmacy |
Depositing User: | Eko Setiawan 194014 |
Date Deposited: | 07 Apr 2015 07:16 |
Last Modified: | 13 Apr 2015 07:32 |
URI: | http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/23820 |
Actions (login required)
View Item |