Pengaruh Lama Pemanasan terhadap Hasil Sintesis Metil Antranilat

Tannus, Ivana (2005) Pengaruh Lama Pemanasan terhadap Hasil Sintesis Metil Antranilat. [Undergraduate thesis]

Full text not available from this repository. (Request a copy)
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/150166

Abstract

Sintesis metil antranilat dilakukan melalui reaksi esterifikasi. Metode yang dipakai pada sintetis ini adalah modifikasi metode dari sintesis metil salisilat yang tercantum pada Furniss B.S, et el 1989. Metil antranilat disintesis dari asam antranilat dan metanol, menggunakan katalis asam klorida pekat (HCI p) dengan lama pemanasan 3 jam; 3,5 jam; dan 4 jam. Hasi sintesis yang diperoleh dari masing-masing lama pemanasan adalah 47,09%; 55,74 %; dan 62,5 %. Identifikasi senyawa ester metil antranilat hasil sintesis yang dilakukan meliputi Kromatograpfi Lapis Tipis (Rf = 0,6), Spektrofoskopi ultra-violet (~ = 333,2 nm; A= 0,620), Spektroskopi Infra Merah (C=O ester= 1674,36 cm-1 ; C-0 ulur = 1248,06 cm-1 ), Spektroskopi Resonansi Magnetik Inti (8 = 3,779 pm).

Item Type: Undergraduate thesis
Uncontrolled Keywords: Esterifikasi, Metil Antranilat.
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Divisions: Faculty of Pharmacy > Department of Pharmacy
Depositing User: Karyono
Date Deposited: 14 Apr 2015 06:19
Last Modified: 14 Apr 2015 06:19
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/23948

Actions (login required)

View Item View Item