Uji Daya Hambat Propolis Terhadap Candida Albicans

Anastasia, Aprillia (2005) Uji Daya Hambat Propolis Terhadap Candida Albicans. [Undergraduate thesis]

Full text not available from this repository. (Request a copy)
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/149946

Abstract

Telah dilakukan penelitian uji daya antijamur dari propolis terhadap Candida albicans dengan metode difusi agar menggunakan cylinder cup (Ring Difusion Methode). Penelitian ini dilakukan untuk membuktikan bahwa propolis, suatu bahan alami yang berasal dari pengolahan resin tanaman oleh lebah, memiliki daya antijamur sehingga diharapkan dapat menggantikan pemakaian antijamur yang sintetik dan semisintetik. Penelitian diawali dengan mengekstraksi propolis dalam bentuk raw material dengan pelarut etanol p.a dengan cara maserasi selama 2 miggu. Periode pengocokan dan lama pengocokan dijaga konstan. Kemudian dilakukan penyaringan dan ekstrak yang didapat diuji aktivitas daya hambatnya. Dari hasil penelitian diketahui bahwa ekstrak dari propolis dalam etanol p.a dengan konsentrasi 20% (bib), 24% (bib), 16,67% (bib) memberikan daya hambat terhadap jamur Candida albicans.

Item Type: Undergraduate thesis
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Divisions: Faculty of Pharmacy > Department of Pharmacy
Depositing User: Karyono
Date Deposited: 16 Apr 2015 02:54
Last Modified: 16 Apr 2015 02:54
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/23981

Actions (login required)

View Item View Item