Kohar, Kimo Murti (1990) Studi Korelasi Antara Harga Diri, Intelegensia, Prestasi Belajar Dengan Popularitas Pada Siswa Kelas II SMAK Pirngadi Surabaya Tahun 1989. [Undergraduate thesis]
Preview |
PDF
P_21_Abstrak.pdf Download (341kB) | Preview |
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/143674
Abstract
Setiap manusia baik anak kecil, orang dewasa maupun orang tua membutuhkan perasaan berharga dan ingin dihargai, karena penghargaan merupakan salah satu kebutuhan pokok manusia. Pada masa remaja perasaan harga diri sudah mulai timbul dengan kuat, remaja sangat memerlukan harga diri dan apabila remaja merasa dirinya tidak berharga maka remaja tersebut akan berbuat hal-hal yang tidak baik (Martaniah, 1975, hal. hal. 38-50). ...
Item Type: | Undergraduate thesis |
---|---|
Subjects: | B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology |
Divisions: | Faculty of Psychology > Department of Psychology |
Depositing User: | Masyhur 196042 |
Date Deposited: | 07 Jul 2015 06:48 |
Last Modified: | 07 Jul 2015 06:48 |
URI: | http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/24894 |
Actions (login required)
View Item |