Analisis Sistem Informasi Bimbingan Konseling pada Sekolah Multijenjang ‘X’

Limanto, Susana (2015) Analisis Sistem Informasi Bimbingan Konseling pada Sekolah Multijenjang ‘X’. Proceeding 3rd Applied Business and Enginnering Confrence 2015, 8 (2). pp. 606-612. ISSN 2549-8037

[thumbnail of Susana Limanto_Analisis Sistem Informasi_Abec.pdf]
Preview
PDF
Susana Limanto_Analisis Sistem Informasi_Abec.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Bimbingan Konseling adalah sebuah layanan yang disediakan oleh sekolah-sekolah untuk membantu siswa dalam pengembangan pribadi, kehidupan sosial, kegiatan belajar, serta perencanaan dan pengembangan karirnya. Pengembangan diri para siswa sekolah-sekolah tersebut tidak lepas dari peranan guru kelas, guru BK, orang tua, dan siswa itu sendiri. Jadi dibutuhkan kerjasama yang baik antara guru kelas, guru BK, orang tua, dan siswa itu sendiri. Kerjasama yang dilakukan dengan baik dan teratur diharapkan dapat menyamakan pandangan dalam pembentukan karakter siswa. Sarana komunikasi untuk menjalin kerjasama yang selama ini digunakan seperti buku penghubung dan tatap muka menimbulkan kendala antara lain : sulitnya menyamakan waktu untuk berkomunikasi dan kadangkala menyulitkan siswa untuk dapat bersikap terbuka. Untuk mengatasi permasalahan tersebut, pada penelitian ini dilakukan analisis kebutuhan untuk membangun sebuah media komunikasi melalui dunia maya. Media komunikasi yang nantinya terbentuk diharapkan membentuk suatu citra yang menarik dan menantang serta calon-calon pemimpin yang berkualitas.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Sistem Informasi, Bimbingan Konseling Sekolah, konseling online
Subjects: L Education > L Education (General)
T Technology > T Technology (General)
Divisions: Faculty of Engineering > Department of Informatic
Depositing User: Susana 6169
Date Deposited: 21 Sep 2015 04:06
Last Modified: 17 Jul 2020 14:44
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/25512

Actions (login required)

View Item View Item