Pembuatan Tablet Vaginal Mukoadhesif Menggunakan Carbopol 940 % Dengan Metode Cetak Langsung

Tinawati, Agnes (2009) Pembuatan Tablet Vaginal Mukoadhesif Menggunakan Carbopol 940 % Dengan Metode Cetak Langsung. [Undergraduate thesis]

[thumbnail of F_2787_Abstrak.pdf]
Preview
PDF
F_2787_Abstrak.pdf

Download (113kB) | Preview
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/155338

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui kualitas tablet vaginal yang dihasilkan dengan menggunakan Carbopol® 940 20% dengan metode cetak langsung dan daya rnukoadhesi yang dihasilkan. Fonnula tablet vaginal mukoadhesi metronidazol menghasilkan tablet dengan karakteristik sebagai berikut: keseragaman bobot tablet 203,78 mg. keseragaman ukuran tablet diameter 9 mm dan tebal 3 mm, kekerasan 2 kg stokes, friabilitas (Abration Tester & Rolling and Impact) 0,27% dan 0,49%, kadar tablet 99,88%. Pada uji pengembangan tablet, hasil uji menunjukkan adanya peningkatan indeks pengembangan matriks Carbopol® 940 yang sebanding dengan bertambahnya waktu uji. Tablet mampu terdisolusi selama 420 menit dalam media dapar sitrat pH 4,8 dengan laju 0,23 bpj/menit. Daya mukoadhesi menggunakan usus kelinci menunjukkan hasil sebesar 23,33 gram.

Item Type: Undergraduate thesis
Uncontrolled Keywords: Tablet Vaginal, Mukoadhesif, Carbopol
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Divisions: Faculty of Pharmacy > Department of Pharmacy
Depositing User: Masyhur 196042
Date Deposited: 19 Nov 2015 08:18
Last Modified: 19 Nov 2015 08:18
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/26122

Actions (login required)

View Item View Item