Hubungan antara Active Ageng, Social Support dan Subjective Well-Being Pada Lansia

Utomo, Vincentius Kharisma Jaya (2015) Hubungan antara Active Ageng, Social Support dan Subjective Well-Being Pada Lansia. Masters thesis, University of Surabaya.

[thumbnail of MPSI_194_Abstrak.pdf]
Preview
PDF
MPSI_194_Abstrak.pdf

Download (41kB) | Preview
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/240516

Abstract

Dengan meningkatnya jumlah penduduk lanjut usia terutama di negara berkembang seperti di Indonesia menjadi hal yang perlu dikaji lebih lanjut untuk membantu kaum lansia untuk dapat tetap aktif, memperoleh dukungan dan bantuan yang diperlukan. Penelitian ini menggunakan metode multiple regression dengan tujuan untuk mengetahui apakah subjective well-being memiliki hubungan dengan tingkat aktifitas fisik dan mental serta dukungan dari lingkungan. Dengan menggunakan 52 orang subyek penelitian yang diambil dari berbagai wilayah di Surabaya. Dalam penelitian ini diketahui bahwa tidak ada korelasi yang kuat antara active ageing, social support dan subjective well-being. Peneliti menemukan bahwa hasil uji analisis butir menunjukkan bahwa beberapa komponen dalam active ageing dan social support tidak dapat dipenuhi oleh subyek karena kondisi fisik lansia yang terus menurun.

Item Type: Thesis (Masters)
Uncontrolled Keywords: Subjective Well-being, Social Support, Active Ageing, Lanjut Usia
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Postgraduate Programs > Master Program in Psychology
Depositing User: Sugiarto
Date Deposited: 04 Feb 2016 06:08
Last Modified: 04 Feb 2016 06:08
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/26623

Actions (login required)

View Item View Item