Studi Eksploratori Lovemarks pada Penggemar Liverpool F.C. di Surabaya

Winata, Handy Chandra (2009) Studi Eksploratori Lovemarks pada Penggemar Liverpool F.C. di Surabaya. [Undergraduate thesis]

[thumbnail of M_4681_Abstrak.pdf]
Preview
PDF
M_4681_Abstrak.pdf

Download (78kB) | Preview
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/131415

Abstract

Latar belakang pemilihan topik "Lovemarks" karena persaingan yang sangat ketat saat ini memerlukan sebuah brand masa depan yang luar biasa yaitu Lovemarks, dimana konsumen memiliki alasan yang melebihi alasan loyalitas sehingga konsumen tidak akan pernah berpindah pada pesaing. Berdasarkan gejala yang ada bahwa fanatisme pendukung Liverpool F. C, menjadikan Liverpool F. C sebagai klub dengan penggemar yang paling fanatik. Liverpool F. C memiliki penggemar fanatik diseluruh penjuru dunia hampir disetiap Negara klub ini memiliki fans klub, di Indonesia fans klub resmi Liverpool F.C bernama Big Reds. Komunitas ini merupakan wadah tempat berkumpulnya para fans Liverpool F. C...

Item Type: Undergraduate thesis
Uncontrolled Keywords: Lovemarks, Liverpool F.C.
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Faculty of Business and Economic > Department of Management
Depositing User: Users 147 not found.
Date Deposited: 22 Feb 2016 11:39
Last Modified: 22 Feb 2016 11:39
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/26781

Actions (login required)

View Item View Item