Uji Toksisitas Sari Total dan Fraksi Sari Hasil Fraksinasi dengan n-Heksan Buah Mengkudu (Morinda citrifolia L.) Masak dengan Metode Brine Shrimp Lethality Test

Widiastuti, Nanang (2009) Uji Toksisitas Sari Total dan Fraksi Sari Hasil Fraksinasi dengan n-Heksan Buah Mengkudu (Morinda citrifolia L.) Masak dengan Metode Brine Shrimp Lethality Test. [Undergraduate thesis]

[thumbnail of F_2661_1050850_Abstrak.pdf]
Preview
PDF
F_2661_1050850_Abstrak.pdf

Download (70kB) | Preview
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/155586

Abstract

Telah dilakukan penelitian toksisitas sari total dan fraksi sari basil fraksinasi dengan n-Heksan buah mengkudu masak dengan metode Brine Shrimp Lethality Test (BST). Kandungan senyawa buah mengkudu masak disari dengan cara diblender dengan penambahan aqua demineralisata. Sari yang telah dihilangkan aimya (sari total) sebagian difraksinasi dengan pelarut n-Heksan sehingga diperoleh fraksi heksan dan fraksi sari sisa. Toksisitas fraksi heksan dalam penelitian ini belum dapat ditentukan karena keterbatasanjumlah yang dibutuhkan untuk uji. Sari total dan fraksi sari - sisa basil fraksinasi dengan n-Heksan masing-masing diuji pada konsentrasi 50 ~ml, 100 J.lg/ml, 150 ~ml, 200 J.lg/m1, dan 250 ~mi. Uji dilakukan menggunakan larva Artemia salina Leach. yang berumur 48 jam dan diberi per1akuan selama 24 jam. Nilai LC50 yang ditentukan dari data kematian larva Artemia salina Leach adalah 139,201 J.lg/ml untuk sari total dan 130,649 ~m1 untuk fraksi sari - sisa basil fraksinasi dengan n-Heksan. Sari total dan fraksi sari - sisa basil fraksinasi dengan n-Heksan, keduanya menunjukkan toksisitas positifyang tidak berbeda.

Item Type: Undergraduate thesis
Uncontrolled Keywords: uji, toksisitas, buah mengkudu masak, Morinda citrifolia L., Brine Shrimp Lethality Test, BST, Artemia salina Leach.
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Divisions: Faculty of Pharmacy > Department of Pharmacy
Depositing User: Jumagi 197012
Date Deposited: 14 Mar 2016 04:15
Last Modified: 14 Mar 2016 04:15
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/26952

Actions (login required)

View Item View Item