Octaria, Rhena (2006) Perbandingan Persentase Hasil Sintesis Isobutil Propionat (Flavor Rum) Antara Katalis H2SO4 Pekat dan HCI Pekat. [Undergraduate thesis]
Preview |
PDF
F_2122_Abstrak.pdf Download (100kB) | Preview |
Abstract
Tclah dilakukan sintesis Isobutil Propionat melalui reaksi esterifikasi Fischer dari asam propionat (200 mmol) dan isobutanol (50 mmol) dengan menggunakan katalis antara H2S04 pekat dan HCI pekat dengan lama pemanasan 4 jam. Tujuan dari penelitian ini adalab untuk mengetahui perbandingan persentase basil sintesis isobutil propionat dengan katalis yang berbeda. Dari basil percobaan diperoleh persentase basil 73,04% dengan katalis H2S04 pekat dan 67,23% dengan katalis HCI pekat. Karakterisasi fisik senyawa basil sintesis meliputi jarak didib yang sama = l36°-138°C , bobot jenis yang sama = 0,922 g/ml, indeks bias (n;o) dengan katalis HCI pekat = 1,3971 dan dengan H2S04 pekat n~ = 1,3974. Karakterisasi fisikokimia senyawa hasil sintesis isobutil propionat adalah spektrum infra merah hasil sintesis dengan kedua katalis menunjukkan spektrum dengan ciri-ciri khas ester yaitu puncak C-0, C=O ester. dan C-H. Pada basil basil spektrum 1H-RMI dalam CDCh dengan kedua jenis katalis juga menunjukkan puncak-puncak yang menggambarkan posisi dengan jumlah proton yang sama dengan isobutil propionat.
Item Type: | Undergraduate thesis |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Esterifikasi, jenis katalis, Isobutil Propionat |
Subjects: | R Medicine > RS Pharmacy and materia medica |
Divisions: | Faculty of Pharmacy > Department of Pharmacy |
Depositing User: | Jumagi 197012 |
Date Deposited: | 20 Jun 2016 09:53 |
Last Modified: | 24 Mar 2021 15:21 |
URI: | http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/27250 |
Actions (login required)
View Item |