Studi Pengaruh antara Rasio Keuangan Terhadap Kondisi Financial Distress pada Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Jakarta pada Periode 2001- 2004

Andriani, Maria Diana (2007) Studi Pengaruh antara Rasio Keuangan Terhadap Kondisi Financial Distress pada Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Jakarta pada Periode 2001- 2004. [Undergraduate thesis]

[thumbnail of AK_2132_Abstrak.pdf]
Preview
PDF
AK_2132_Abstrak.pdf

Download (82kB) | Preview
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/152699

Abstract

Kondisi perekonomian di Indonesia yang semakin sulit membuat perusahaan di Indonesia juga semakin tertekan. Perekonomian yang sulit ini dapat membuat perusahaan kedalam kondisi financial distress. Kondisi financial distress yang terns menerus dapat mengakibatkan perusahaan menghadapi kondisi pailit. Hal ini tentunya sangat merugikan bagi para pihak yang berhubungan dengan perusahaan. Sehingga dalam membantu pihak - pihak ini maka diperlukan informasi yang andal untuk melihat kondisi keuangan perusahaan...

Item Type: Undergraduate thesis
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Faculty of Business and Economic > Department of Accounting
Depositing User: Users 147 not found.
Date Deposited: 07 Apr 2016 07:38
Last Modified: 07 Apr 2016 07:38
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/27373

Actions (login required)

View Item View Item