Faktor-Faktor yang Memepengaruhi Struktur Modal Badan Usaha Manufaktur di BEI Periode 2009-2013

Hartono, Indira Kurniasari (2015) Faktor-Faktor yang Memepengaruhi Struktur Modal Badan Usaha Manufaktur di BEI Periode 2009-2013. [Undergraduate thesis]

[thumbnail of M_5657_Abstrak.pdf]
Preview
PDF
M_5657_Abstrak.pdf

Download (55kB) | Preview
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/241277

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi struktur modal pada badan usaha. Variabel yang digunakan profitability, size, tangibility, growth, earning volatility, likuiditas, dan business risk. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan model analisis linier berganda. Penelitian ini menggunakan sampel berupa badan usaha Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2009 – 2013. Jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 328 observasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel profitability dan earning volatility berpengaruh secara negatif siginifikan terhadap struktur modal (debt). Variabel size, tangibility, dan growth berpengaruh secara positif signifikan terhadap struktur modal (debt). Sedangkan variabel likuiditas dan business risk berpengaruh secara negatif tidak signifikan terhadap struktur modal (debt).

Item Type: Undergraduate thesis
Uncontrolled Keywords: capital structure, pecking order theory
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Faculty of Business and Economic > Department of Management
Depositing User: Masyhur 196042
Date Deposited: 11 May 2016 05:23
Last Modified: 11 May 2016 05:23
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/27700

Actions (login required)

View Item View Item