Rancang Bangun Sepeda Listrik Urban Di Indonesia

Putra, Kumara Sadana and Soelasmono, Kresno and Cahyadi, Ruben and Anita, Wenda and Anthony, Alan and Laksmana, Richo (2014) Rancang Bangun Sepeda Listrik Urban Di Indonesia. Project Report. Universitas Surabaya, Surabaya. (Unpublished)

[thumbnail of Rancang Bangun Sepeda Listrik_2014.pdf] PDF
Rancang Bangun Sepeda Listrik_2014.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB) | Request a copy

Abstract

Indonesia adalah negara dengan jumlah pengguna sepeda motor terbanyak ke-3 dunia, Populasi yang tinggi dan moda transportasi publik yang dianggap belum maksimal menjadi dua kata kunci gemuknya pasar sepeda motor di Tanah Air. masyarakat terpaksa membeli kendaraan murah guna menunjang aktivitasnya sehari-hari dan pilihannya jatuh ke sepeda motor. di Indonesia, sepeda motor seakan sudah menjadi kebutuhan, hal ini berujung kepada permasalahan baru yaitu memburuknya kualitas udara dan tingkat konsumsi BBM yang tinggi, Indonesia sendiri menduduki peringkat ke-3 dunia dalam hal polusi udara. Oleh karena itu, perancang mendesain sebuah produk yang dapat mengatasi pencemaran udara dan tingkat konsumsi BBM yang tinggi. Proses desain dimulai dengan pengumpulan data pustaka maupun penelitian lapangan langsung terhadap tren desain, produk pembanding dan konsumen. Perancang kemudian mengambil sintesa dari penelitian. Menerapkan konsep sederhana, efektif serta nyaman pada produk yang dirancang. Hasil perancangan merupakan prototype produk yang memiliki fungsi yang sama dengan produk asli nantinya. Material serta rupa produk dibuat semenarik mungkin namun tetap pada jalur konsep produk awal. Hasil akhir dari penelitian ini ialah moped listrik urban di Indonesia. Sepeda motor sudah melalui pengujian dan dinilai dapat diandalkan untuk menunjang aktifitas jarak dekat

Item Type: Monograph (Project Report)
Subjects: N Fine Arts > NX Arts in general
T Technology > T Technology (General)
T Technology > TL Motor vehicles. Aeronautics. Astronautics
Divisions: Faculty of Creative Industry > Department of Product Design and Management
Depositing User: KUMARA SADANA PUTRA 209014
Date Deposited: 12 May 2016 09:49
Last Modified: 16 May 2016 09:30
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/27720

Actions (login required)

View Item View Item