Perlakuan Akuntansi yang Tepat atas Pengakuan, Penilaian dan Pelaporan Aktiva Tetap Berwujud sesuai PSAK No. 16 Tahun 2007 dalam Upaya Menyajikan Laporan Keuangan yang Wajar bagi CV. X di Surabaya

Rininta, Rani (2010) Perlakuan Akuntansi yang Tepat atas Pengakuan, Penilaian dan Pelaporan Aktiva Tetap Berwujud sesuai PSAK No. 16 Tahun 2007 dalam Upaya Menyajikan Laporan Keuangan yang Wajar bagi CV. X di Surabaya. [Undergraduate thesis]

[thumbnail of AK_2657_Abstrak.pdf]
Preview
PDF
AK_2657_Abstrak.pdf

Download (89kB) | Preview
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/132378

Abstract

Aktiva tetap berwujud merupakan salah satu unsur penting dari komponen aktiva pada neraca. Hal ini dikarenakan nilai dari aktiva tetap berwujud itu sendiri umumnya sangat material. Pada badan usaha yang kegiatan operasionalnya menggunakan aktiva tetap berwujud sebagai sarana produksi barang dan sarana pelayanan jasa, aktiva tetap dapat dikatakan sebagai unsur yang sangat penting. Jenis aktiva tetap berwujud biasanya berupa tanah, bangunan, peralatan, mesin, kendaraan dan perlengkapan. Dalam mendapatkan aktiva tetap berwujud banyak cara yang dilakukan oieh badan usaha, salah satunya adaiah dengan melakukan pembelian secara tunai.

Item Type: Undergraduate thesis
Uncontrolled Keywords: Perlakuan Akuntansi, Laporan Keuangan
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Faculty of Business and Economic > Department of Accounting
Depositing User: Users 147 not found.
Date Deposited: 16 May 2016 08:15
Last Modified: 16 May 2016 08:15
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/27752

Actions (login required)

View Item View Item