Analisis Kinerja Keuangan Perusahaan Publik sebelum dan setelah Merger dan Akuisisi yang Terdaftar di BEJ Periode 2001-2005

Lusiana, Wulan (2009) Analisis Kinerja Keuangan Perusahaan Publik sebelum dan setelah Merger dan Akuisisi yang Terdaftar di BEJ Periode 2001-2005. [Undergraduate thesis]

[thumbnail of a_laporan_pustaka_.xml] ["document_typename_application/xml" not defined]
a_laporan_pustaka_.xml

Download (1kB)
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/133295

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji apakah terdapat pengaruh kinerja keuangan perusahaan publik sebelum dan setelah merger dan akuisisi yang terdaftar di BEJ Periode 2001-2005. Kinerja keuangan dinilai dengan menggunakan rasio keuangan yaitu: Current Ratio, Quick Ratio, Fixed Assets Turnover, Total Assets Turnover, Debt Ratio, Debt to Equity, Operating Profit Margin, Net Profit Margin, ROI, dan ROE.

Item Type: Undergraduate thesis
Uncontrolled Keywords: Kinerja Keuangan, Merger, Akuisisi
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Faculty of Business and Economic > Department of Accounting
Depositing User: Users 147 not found.
Date Deposited: 23 May 2016 04:43
Last Modified: 24 Mar 2021 15:24
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/27793

Actions (login required)

View Item View Item