Listyawati, Uma (2008) Penerapan Balanced Scorecard-Learning and Growth Perspective dalam Upaya Mengimplementasikan Strategi PT. Indonesia Tri Sembilan di Ngoro Mojokerto. [Undergraduate thesis]
Preview |
PDF
AK_2216_Abstrak.pdf Download (69kB) | Preview |
Abstract
Indicator utama dalam kinelja badan usaha tidak hanya dapat ditemukan pada data financial saja. Kualitas, kepuasan konsumen, inovasi, pangsa pasar dan factor penunjang lain seringkali mencerminkan kondisi keseluruhan badan usaha serta merupakan cerminan prospek pertumbuhan badan usaha yang lebih baik dibandingkan dengan laporan keuangan suatu badan usaha. Hal tersebut menyebabkan pihak manajemen badan usaha menginginkan terciptanya keseimbangan antara factor financial dan non-financial badan usaha. Balanced scorecard merupakan alternatif system pengukuran kinerja yang mampu memberikan pahak manajemen pandangan terhadap cara mencapaian tujuan jangka panjang badan usaha secara cepat namun menyeluruh.
Item Type: | Undergraduate thesis |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Balanced Scorecard Learning , Growth Perspective, Mengimplementasikan Strategi |
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting |
Divisions: | Faculty of Business and Economic > Department of Accounting |
Depositing User: | Users 147 not found. |
Date Deposited: | 24 May 2016 04:37 |
Last Modified: | 24 May 2016 04:37 |
URI: | http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/27813 |
Actions (login required)
View Item |