HERMANTO, ANDRE (2015) Strategi Pengembangan UKM Berbasis Inovasi di Provinsi Jawa Timur, Periode 2010-2014. [Undergraduate thesis]
Full text not available from this repository. (Request a copy)Abstract
UKM berbasisinovasi di JawaTimurmerupakanlokopenggerakperekonomian di Indonesia, denganpotensinya yang menyerapbanyaktenagakerjasehinggapenganggurandapatberkurang, sumbanganterhadap PDRB (lebihdari 50%) dansumbanganterhadaplajupertumbuhan.Namunbelumsiapnya UKM di karenakanlemahnyaaksesterhadappasardaninformasisertabelumtersedianya SDM yang handal (banyaknyapelakuUKM yang masihbelumdapatmengkategorikankekuatan, kelemahan, peluang, sertaancamandenganbaik)sehingga UKM berbasisinovasi di JawaTimurbelummampuuntukmembuatstrategiuntukmengembangkanusahanya.Dalam kata lainpotensi UKM berbasisinovasi di JawaTimurbelumdigalisecaramaksimal. Berdasarkananalisis SWOTmakastrategi yang tepatuntukmengembangkan UKM berbasisinovasi di JawaTimuradalahStrategi S-O (orientasiprodukunggulankepreferensikonsumen, membina UKM berbasisinovasi, orientasipadapermodalandanfasilitaskreditkeorientasikesempatan), Strategi S-T (penguatankelembagaan, penciptaanlingkunganusaha yang kondusif), Strategi W-O (orientasiklustersentraindustri UKM keberbagaisumberdayadaninformasi, orientasiproduksiuntukpasarluaskeorientasipasarspesifik, orientasikemasanprodukapaadanyakekonsumen modern, word of Mouth Marketing), Strategi W-T (strategiberbasissumberdayauntukmemberidayasaingjangkapanjang, menjalinhubungan yang eratdengan supplier, pelatihandanpendidikan) sertastrategi lain yang mendukung (strategidalammenghadapipersainganketat, pemasaranhasilproduksi, sertastrategidalammemilihusaha)
Item Type: | Undergraduate thesis |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | SME, Innovation, SWOT Analysis, Strategy Development |
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
Divisions: | Faculty of Business and Economic > Department of Economic |
Depositing User: | Eko Wahyudi 197013 |
Date Deposited: | 20 Jul 2016 07:40 |
Last Modified: | 20 Jul 2016 07:40 |
URI: | http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/28108 |
Actions (login required)
View Item |