Studi Kelayakan Pembukaan Cabang Baru Pabrik Krupuk Laksana Jaya Di Bali

Darmawan, Budi (2004) Studi Kelayakan Pembukaan Cabang Baru Pabrik Krupuk Laksana Jaya Di Bali. [Undergraduate thesis]

[thumbnail of TM_2377_Abstrak.pdf]
Preview
PDF
TM_2377_Abstrak.pdf

Download (192kB) | Preview
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/135443

Abstract

Krupuk udang merupakan saJah satu makanan"pendamping" yang dikonsumsi masyarakat pada umumnya. sehingga seringka1i krupuk udang ini merupakan pelengkap makanan sehari-bari. Akan tetapi, selama ini di Bali jarang dijwnpai adanya pabrik krupuk udang, meskipun produk krupuk udangnya sendiri sudah banyak terdapat di pasaran. Hal ini dikarenakan krupuk udang tersebut dikirim langsung dari Sidoarjo. Melihat tingkat konsumsi krupuk udang yang terns meningkat, maka dalam penelitian ini dirancang studi kelayakan yang berguna sebagai tolak ukur berapa banyaknya modal yang akan ditanamkan oleh investor dalam pendirian perusahaan krupuk udang ini, dengan horizon perencanaan selama 5 tabun. Berdasarkan basil kuesioner diperoleh bahwa orang sering makan krupuk udang cukup banyak, yaitu sebesar 60%, sedangkan orang yang mau mencoba krupuk udang Laksana Jaya sebesar 58% sebingga pendirian pabrik krupuk udang dari segi aspek pasar layak 1Dltuk direalisasikan. Pada aspek teknis, ditentukan lokasi yang cocok Wltuk pendirian pabrik: krupuk udang ini, yaitu di Desa Loloan Timur, Kecamatan Kota Negara, Bali dengan luas tanah 2.000 m2• Biaya-biaya yang harus dikeluarkan yaitu Fixed Investment Cost sebesar Rp 1.582.161.000,00, Working Capital selama 2 bulan sebesar Rp 419.755.135,00, dan biaya pendahuluan (Venture Initiation Cost) sebesar Rp 16.965.000,00. Perbandingan biaya yang dikeluarkan apabila pabrik krupuk udang ini didirikan di Bali membuktikan jauh lebih hemat daripada bila krupuk udang ini dikirim laogsung dari Sidoaljo. Pada aspek manajemen diperllitungkan jumlah tenaga kerja yaitu seorang pimpinan yang membawahi 74 onmg karyawan. Dalam aspek keuangan dilalrukan perhitungan Total Project Cost yaitu sebesar Rp 2.018.881.135,00, dimana sumber pendanaan berasal dari modal sendiri. Suku b1Dlga deposito tertinggi yang berlaku adalah 6% dan besamya risk premium diasumsikao 5%, sehingga diperoleh MARR sebesar 11%. Kemudian dilakukan evaluasi criteria investas~ diperoleh nilai NPV sebesar Rp 1.387.098.409,00 dan IRR sebesar 32,194'/o. Waktu pengembalian investasi adalah 3,12 tabun. Analisa sensitivitas dilakukan terhadap harga jual, tingkat penjualan dan harga baban baku. Pendirian usaba ini masih layak apabila harga jual produk tidak mengalami penurunan lebib dari 13,39%, penurunan tingkat penjualan 13,394'/o dan kenaikan harga bahan baku tidak melebihi 24,70%. Selain itu, juga dilakukan analisis rasio keuaogan me1iputi rasio aktivitas dan profitabilitas yang menunjukkan bahwa kineija yang ada masih perlu ditingkatkan.

Item Type: Undergraduate thesis
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor
Divisions: Faculty of Engineering > Department of Industrial Engineering
Depositing User: Jumagi 197012
Date Deposited: 16 May 2017 08:40
Last Modified: 16 May 2017 08:40
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/29870

Actions (login required)

View Item View Item