Penerapan Formal Control dalam Mendukung Customer Relationship Management Pada BCA KCU Situbondo

Sutijono, Vanessa Nathasia (2017) Penerapan Formal Control dalam Mendukung Customer Relationship Management Pada BCA KCU Situbondo. [Undergraduate thesis]

[thumbnail of AK_3984_Abstrak.pdf]
Preview
PDF
AK_3984_Abstrak.pdf

Download (40kB) | Preview
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/245284

Abstract

Persaingan bisnis saat ini semakin ketat, banyak tuntutan masyarakat yang mengharuskan perusahaan untuk membangun strategi baru agar terus dapat bertahan dan berkembang. Salah satu strategi yang harus di inovasi adalah bagaimana cara membangun hubungan yang baik dengan pelanggan. Strategi inilah yang disebut dengan Customer Relationship Management (CRM). Pada BCA KCU Situbondo, dalam penerapan strategi CRM diperlukan adanya kemampuan dari sumber daya manusia dalam badan usaha. Munculnya permasalahan pada sumber daya manusia dapat menghambat customer relationship management. Oleh karena itu, untuk mengatasi masalah yang terjadi pada BCA KCU Situbondo dan mendukung strategi customer relationship management maka diterapkan sistem pengendalian manajemen. Sistem pengendalian yang diterapkan pada BCA KCU Situbondo adalah action dan result control.

Item Type: Undergraduate thesis
Uncontrolled Keywords: sistem pengendalian manajemen, customer relationship management
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Faculty of Business and Economic > Department of Accounting
Depositing User: Masyhur 196042
Date Deposited: 13 Sep 2017 06:47
Last Modified: 13 Sep 2017 06:47
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/30724

Actions (login required)

View Item View Item