Hidayat, Erick Tanry (2004) Pengukuran dan Perbaikan Produktivitas Di Industri Karton Box PT Surindo Teguh Gemilang, Gresik. [Undergraduate thesis]
Preview  | 
            
              
PDF
 TM_2352_Abstrak.pdf Download (72kB) | Preview  | 
          
Abstract
P.T. Surindo Teguh Gemilang adalah salah satu perusahaan yang bergerak dalam bidang memproduksi karton box dan sheet yang beralamatkan di desa Ngasinan, Kepatihan, Benowo, Gresik. Untuk melayani permintaan akan produknya dan menghadapi persaingan yang ketat maka pihak perusahaan dituntut untuk bekerja lebih efektif dan efisien. Oleh karena itu perusahaan perlu memberikan perhatian terhadap masalah produktivitas. Karena selama ini perusahaan belum pernah melakukan pengukuran produktivitasnya dan pihak perusahaan kurang mengerti cara untuk mengukur produktivitas kinerja perusahaan dan hal-hal yang dapat mempengaruhinya.
| Item Type: | Undergraduate thesis | 
|---|---|
| Subjects: | H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management | 
| Divisions: | Faculty of Engineering > Department of Industrial Engineering | 
| Depositing User: | Users 147 not found. | 
| Date Deposited: | 14 Nov 2017 03:23 | 
| Last Modified: | 14 Nov 2017 03:23 | 
| URI: | http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/31133 | 
Actions (login required)
![]()  | 
        View Item | 
        