Pengaturan Rute Pengiriman dan Penentuan Biaya Pengiriman di Perusahaan Jasa Ekspedisi Tirta Mas Surabaya

., Yuliana (2006) Pengaturan Rute Pengiriman dan Penentuan Biaya Pengiriman di Perusahaan Jasa Ekspedisi Tirta Mas Surabaya. [Undergraduate thesis]

[thumbnail of TM_2661_Abstrak.pdf]
Preview
PDF
TM_2661_Abstrak.pdf

Download (43kB) | Preview
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/135183

Abstract

PT Tirta Mas adalah perusahaan yang bergerak dalam bidang jasa angkutan atau pengiriman barang. Dalam proses pengiriman barangnya PT Tirta Mas ini masih belum mengoptimalkan penggunaan kapasitas dari kendaraan yang digunakan dan perhitungan biaya pengiriman barangnya juga belum ada standar yang baku. Adanya kedua hal tersebut berpengaruh terhadap laba yang diperoleh oleh perusahaan karena tidak adanya suatu penentuan atau pengiriman barang yang dirancang sedemikian rupa sehingga dapat memaksimumkan penggunaan kapasitas dari kendaraan yang otomatis juga akan menyebabkan laba yang diperoleh perusahaan lebih maksimal.

Item Type: Undergraduate thesis
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Faculty of Engineering > Department of Industrial Engineering
Depositing User: Users 147 not found.
Date Deposited: 07 Dec 2017 07:47
Last Modified: 07 Dec 2017 07:47
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/31354

Actions (login required)

View Item View Item