Deskriptif Distribusi dan Transportasi Ikan Pindang Tongkol Sendang Biru ke Kota Malang

Gutama, Aisha Ramayanti (2010) Deskriptif Distribusi dan Transportasi Ikan Pindang Tongkol Sendang Biru ke Kota Malang. [Undergraduate thesis]

[thumbnail of M_4850_Abstrak.pdf]
Preview
PDF
M_4850_Abstrak.pdf

Download (57kB) | Preview
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/154881

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan distribusi dan transportasi yang tedadi pada ikan pindang tongkol dari Sendang biru sebagai pusat produksi menuju kota Malang sebagai daerah tujuan konsumsi. Deskripsi dari distribusi dan transportasi dari penelitian ini meliputi saluran distribusi yang dipilih serta sarana transportasi yang digunakan untuk mandistribusikannya. Dari hasil penelitian ini dapat dianalisis keuntungan dari setiap saluran dan di dapatkan hasil bahwa pemilihan saluran distribusi dan transportasi yang digunakan akan berpengaruh pada hasil penjualan ikan pindang tongkol dan keuntungannya. Penyusutan sangat mungkin terjadi saat pengiriman ikan dari Sendang biru sebagai pusat produksi yang memiliki infrastruktur jalan kurang baik menuju pasar induk di kota Malang sehingga memungkinkan untuk terjadi kecacatan pada hasil ikan yang dikirim.

Item Type: Undergraduate thesis
Uncontrolled Keywords: Distribusi, Transportasi
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Faculty of Business and Economic > Department of Management
Depositing User: Users 147 not found.
Date Deposited: 30 May 2018 04:34
Last Modified: 30 May 2018 04:34
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/32461

Actions (login required)

View Item View Item