Corporate Social Responsibility sebagai Alternatif Pembiayaan Pembangunan di Jawa Timur, 2004-2008

Ampresianto, Noka (2009) Corporate Social Responsibility sebagai Alternatif Pembiayaan Pembangunan di Jawa Timur, 2004-2008. [Undergraduate thesis]

[thumbnail of SP_1649_Abstrak.pdf]
Preview
PDF
SP_1649_Abstrak.pdf

Download (44kB) | Preview
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/133151

Abstract

Penelitian ini menginformasikan dan menggambarkan tentang program Corporate Social Responbility yang dilakukan perusahaan di wilayah Jawa Timur, dimana nantinya dapat menjadi alternatif pembiayaan pembangunan bagi Jawa Timur. Penilaian dari penelitian ini di lihat dari beberapa aspek, yang pertama adalah tentang definisi Corporate Social Responbility itu sendiri, kedua menggunakan konsep triple bottom line, dan ketiga dengan melihat kondisi ekonomi dan anggaran pembangunan di Jawa Timur.

Item Type: Undergraduate thesis
Uncontrolled Keywords: Corporate Social Responsibility
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Faculty of Business and Economic > Department of Economic
Depositing User: Users 147 not found.
Date Deposited: 09 Aug 2018 03:59
Last Modified: 09 Aug 2018 03:59
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/32917

Actions (login required)

View Item View Item