S., Stefanita Virdiani (2011) Perbandingan Analisis Kinerja Keuangan antara Bank Lokal dan Bank Asing di Indonesia Sebagai Alat Tolak Ukur Menjadi Bank Bertaraf Internasional (Studi Kasus pada Bank Mandiri Vs Bank Hsbc Indonesia 2007-2009). [Undergraduate thesis]
Preview |
PDF
SP_1694_Abstrak.pdf Download (67kB) | Preview |
Abstract
Bank merupakan sa!ah satu lembaga keuangan yang memiliki peranan penting dalam perekonomian suatu negara. Bank merupakan suatu lembaga yang mempunyai kewenangan untuk menghimpun dana masyarakat dan menyalurkan kembali baik dalam bentuk kredit maupun lainnya untuk menunjang tarafhidup orang banyak. Semakin pesatnya pertumbuhan ekonomi juga membuat masyarakat sadar kebutuhan akan keamanan dalam menyimpan dananya semakin tinggi sehingga harus lebih selektif dalam memilih lembaga perbankan. Mulai dari bank lokal sampai dengan bank asing harus memiliki catatan laporan yang baik sehingga dapat dipercaya oleh masyarakat untuk menyimpan dana maupun investasi.
Item Type: | Undergraduate thesis |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Bank Mandiri, Bank HSBC, Laporan Keuangan, Rasio Keuangan |
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) |
Divisions: | Faculty of Business and Economic > Department of Economic |
Depositing User: | Users 147 not found. |
Date Deposited: | 21 Aug 2018 05:12 |
Last Modified: | 21 Aug 2018 05:12 |
URI: | http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/33103 |
Actions (login required)
View Item |