Pembuatan Sistem Manajemen Proyek Pembangunan Rumah PT. X

Atmaja, Teawara Herry (2018) Pembuatan Sistem Manajemen Proyek Pembangunan Rumah PT. X. [Undergraduate thesis]

[thumbnail of TI_1964_Abstrak.pdf]
Preview
PDF
TI_1964_Abstrak.pdf

Download (145kB) | Preview
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/252095

Abstract

Perusahaan X ini bergerak di bidang pembangunan perumahan, mulai dari tanah menjadi rumah maupun hanya sekadar renovasi. Perusahaan ini berlokasi Malang, Jawa Timur. Untuk meningkatkan kualitas pengelolaan data pada perusahaan ini. Pengkajian ulang diperlukan untuk mendapatkan hasil yang lebih baik lagi ke depannya. Mulai dari, masih adanya kesalahan hitung dalam sebuah rekap data yang menyebabkan perbedaan antara di lapangan dengan buku rekap. Metode penelitian yang akan digunakan untuk membuat sistem ini adalah observasi terhadap kondisi saat ini, wawancara, analisis kebutuhan saat ini, mengimplementasikan kedalam bahasa pemrograman, dan uji coba serta evaluasi. Dengan adanya sistem ini, diharapkan dapat mengurangi atau bahkan meniadakan kesalahan kesalahan atau perbedaan seperti ini. Sistem ini akan membantu kinerja sang pemilik perusahaan untuk bekerja menjadi lebih baik dan lebih efisien dalam pengelolaan keuangan.

Item Type: Undergraduate thesis
Uncontrolled Keywords: Sistem Informasi Manajemen, Keuangan, Rancangan Anggaran Biaya
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
Divisions: Faculty of Engineering > Department of Informatic
Depositing User: Masyhur 196042
Date Deposited: 29 Apr 2019 04:30
Last Modified: 29 Apr 2019 04:30
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/34738

Actions (login required)

View Item View Item