Metode Penganggaran yang Efektif dan Efisien untuk Pengelolaan Dana Berdasarkan Visi Misi Rumah Sakit X

., Priscilla (2019) Metode Penganggaran yang Efektif dan Efisien untuk Pengelolaan Dana Berdasarkan Visi Misi Rumah Sakit X. [Undergraduate thesis]

[thumbnail of AK_4391_Abstrak.pdf]
Preview
PDF
AK_4391_Abstrak.pdf

Download (106kB) | Preview
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/252920

Abstract

Penelitian dilakukan dengan tujuan untuk menambah wawasan mengenai metode penganggaran yang efektif dan efisien untuk pengelolaan dana berdasarkan visi misi Rumah Sakit X. Faktor utama yang mendasari penelitian ini adalah ingin mengetahui pengelolaan dana, mulai dari pemasukan, pengeluaran, serta penganggaran pada rumah sakit yang merupakan organisasi nirlaba. Hal tersebut saling berkaitan untuk menciptakan keberhasilan terwujudnya visi dan misi organisasi yaitu untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat yang kurang mampu. Penelitian ini dilakukan secara kualitatif. Dalam proses perolehan informasi, didukung pengumpulan data dari : hasil wawancara, observasi, serta analisis dokumen. Diharapkan melalui penelitian ini, dapat menjadi masukan untuk Rumah Sakit X dalam pengelolaan dananya agar semakin efektif dan efisien.

Item Type: Undergraduate thesis
Uncontrolled Keywords: Penganggaran, Organisasi, Nirlaba, Sistem
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Faculty of Business and Economic > Department of Accounting
Depositing User: Masyhur 196042
Date Deposited: 08 Oct 2019 02:42
Last Modified: 08 Oct 2019 02:42
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/36454

Actions (login required)

View Item View Item