Perbaikan Sistem Persediaan Tinta Fotokopi di CV. NEC, Surabaya

Hapsari, Indri and Arlianto, Jeri Agus and Sutanto, Albert (2011) Perbaikan Sistem Persediaan Tinta Fotokopi di CV. NEC, Surabaya. In: 6th National Industrial Engineering Conference (NIEC-6), 20 Oktober 2011, Surabaya.

[thumbnail of Perbaikan Sistem Persediaan_2011.pdf]
Preview
PDF
Perbaikan Sistem Persediaan_2011.pdf

Download (244kB) | Preview

Abstract

CV. Never Ending Copier memiliki tiga jenis gudang yaitu gudang sparepart, gudang mesin fotocopy dan gudang toner yang menyimpan 9 jenis toner. Permasalahan pada gudang toner adalah sering terjadinya kekurangan persediaan atau kelebihan persediaan pada produk toner yang mengakibatkan perusahaan mengalami kerugian akibat lost sales atau over stock. Untuk mengatasi permasalahan yang dihadapi perusahaan maka dilakukan perbandingan total inventory cost antara metode awal perusahaan dengan metode usulan yang menggunakan Fixed Order Quantity Multi-item Single Supplier untuk periode yang sama. Hasil perbandingan menunjukkan dengan metode usulan terjadi penghematan biaya persediaan sebesar Rp. 24.979.914,- atau sebesar 62,07%. Langkah berikutnya adalah menyusun rencana persediaan pada periode selanjutnya dengan melakukan peramalan, menentukan jumlah pemesanan optimal,menghitung safety stock sehingga diperoleh batas reorder point yang sesuai bagi perusahaan.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Uncontrolled Keywords: Fixed Order Quantity, Multi-item Single Supplier, Safety Stock
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Faculty of Engineering > Department of Industrial Engineering
Depositing User: Indri Hapsari 203009
Date Deposited: 24 Jul 2013 07:07
Last Modified: 02 Jun 2021 04:23
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/3773

Actions (login required)

View Item View Item