Eka S., Winnona Fitria (2020) Pengaruh Kualitas Layanan Logistik terhadap Kepuasan dan Kesetiaan Pelanggan pada Indomaret di Indonesia. [Undergraduate thesis]
Preview |
PDF
M_6365_Abstrak.pdf Download (186kB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis mengenai pengaruh Kualitas Layanan Logistik terhadap Kepuasan Pelanggan dan Kesetiaan Pelanggan pada salah satu retail yang ada di Indonesia yakni Indomaret. Pengolahan data dilakukan menggunakan pendekatan kuantitatif dan jenis penelitian ini adalah kausal. Variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitas layanan logistik, kepuasan pelanggan, dan kesetiaan pelanggan. Teknik pengolahan data yang digunakan dengan menggunakan Structural Equation Modelling (SEM) dengan metode Confirmatory Factor Analysis (CFA) yang diolah menggunakan Amos 21 for windows. Dalam penelitian ini sampel yang digunakan berupa responden yang pernah berbelanja di Indomaret selama kurun waktu satu tahun, juga pernah menggunakan jasa pengiriman yang disediakan oleh Indomaret. Jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 200 responden. Hasil penelitian ini menunjukkan kualitas layanan logistik masik belum berpengaruh terhadap kepuasan pelanggan dan kesetiaan pelanggan Indomaret.
Item Type: | Undergraduate thesis |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kualitas Layanan Logistik, Kepuasan Pelanggan, Kesetiaan Pelanggan |
Subjects: | H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management |
Divisions: | Faculty of Business and Economic > Department of Management |
Depositing User: | Masyhur 196042 |
Date Deposited: | 22 Oct 2020 08:15 |
Last Modified: | 22 Oct 2020 08:15 |
URI: | http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/38253 |
Actions (login required)
View Item |