Pengaruh Perceived Food Quality, Price Fairness, Perceived Value, Customers Satisfaction terhadap Revisit Intention dan Wom Intention pada Greenly Surabaya

Gunawan, Hansen (2020) Pengaruh Perceived Food Quality, Price Fairness, Perceived Value, Customers Satisfaction terhadap Revisit Intention dan Wom Intention pada Greenly Surabaya. [Undergraduate thesis]

[thumbnail of M_6504_Abstrak.pdf] PDF
M_6504_Abstrak.pdf

Download (308kB)
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/260373

Abstract

Kebiasaan makan orang di seluruh dunia berubah akibat Pandemi COVID-19. Karena banyak orang-orang menghabiskan waktu di rumah, untuk mengisi waktu mereka memasak makanan sendiri dan memastikan bahan makanan yang mereka beli aman, dalam mencegah ancaman penyakit COVID-19 membuat banyak orang dan perusahaan bersama-sama mempromosikan pentingnya makan makanan sehat, terutama yang dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh. Pandemi corona turut memberi dampak pada meningkatnya kesadaran masyarakat terhadap pentingnya menjaga kesehatan, baik melalui olahraga hingga lewat makanan sebagai asupan gizi bagi tubuh. Kondisi ini juga menjadi peluang bagi pelaku usaha healthy food untuk semakin mengembangkan bisnisnya. Penelitian ini bertujuan untuk menguji kembali variabel peran perceived food quality (PFQ), price fairness (PF), perceived value (PV), customer satisfaction (CS), revisit intention (RI) dan word of mouth (WOM). Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan jenis penelitian kausal yang menggunakan structural equation modeling method. Hasil penelitian ini menunjukan seluruh hipotesis terdukung, kecuali Perceived food quality terhadap satisfaction

Item Type: Undergraduate thesis
Uncontrolled Keywords: Perceived food quality, Customer satisfaction, Revisit intention, Word of mouth.
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Faculty of Business and Economic > Department of Management
Depositing User: Perpustakaan UBAYA
Date Deposited: 09 Apr 2021 07:14
Last Modified: 09 Apr 2021 07:14
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/39227

Actions (login required)

View Item View Item