Peningkatan Mutu Dan Variasi Produk Bagi Usaha Kecil Menengah (UKM)Industri Kosmetik

Aryani, Ni Luh Dewi and Widjaja, Fitri Novika (2015) Peningkatan Mutu Dan Variasi Produk Bagi Usaha Kecil Menengah (UKM)Industri Kosmetik. In: Seminar Nasional Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat 2015 (SNaPP 2015), 22-23 Oktober 2015, Bandung.

[thumbnail of 1382-1756-1-PB (1).pdf] PDF
1382-1756-1-PB (1).pdf - Published Version

Download (385kB)
Official URL / DOI: http://proceeding.unisba.ac.id/index.php/kesehatan...

Abstract

Tujuan dari program ini adalah untuk meningkatkan kualitas dan variasi produk kosmetika yang diproduksi oleh usaha kecil menengah (UKM) produk kosmetik, yaitu UD Halimaa. Peningkatan kualitas produk dapat dicapai dengan menggunakan alat produksi yang sesuai standar pembuatan untuk produk kosmetika. Pada ipteks bagi masyarakat (IbM) ini dilakukan pengadaan alat, yaitu homogenizer untuk proses pencampuran bahan-bahan kosmetika. Dengan alat homogenizer ini memungkinkan untuk peningkatan variasi produk berupa produk perawatan wajah. Alat homogenizer yang sudah dibuat telah gunakan untuk pembuatan produk berupa krim dan losion. Krim memiliki viskositas lebih tinggi dibanding dengan losion. Selain pengadaan homogenizer dilakukan juga transfer pengetahuan dan pendampingan untuk pembuatan produk perawatan wajah. Kata Kunci: UKM industri produk kosmetik, homogenizer, produk kosmetika

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Uncontrolled Keywords: UKM industri produk kosmetik, homogenizer, produk kosmetika
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Divisions: Faculty of Pharmacy > Department of Pharmacy
Depositing User: Ni Luh Dewi Aryani 1141
Date Deposited: 23 Feb 2022 03:13
Last Modified: 25 Feb 2022 12:51
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/41373

Actions (login required)

View Item View Item