Faktor-faktor yang Mempengaruhi Continuance Intention pada Mobile Banking BCA di Surabaya

Gunawan, Aldy Sufriandi (2022) Faktor-faktor yang Mempengaruhi Continuance Intention pada Mobile Banking BCA di Surabaya. [Undergraduate thesis]

[thumbnail of M_6717_Abstrak.pdf] PDF
M_6717_Abstrak.pdf

Download (55kB)
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/264090

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi continuance intention pada mobile banking BCA. Objek yang digunakan pada penelitian ini adalah mobile banking BCA. Pengolahan data dilakukan dengan menggunakan Structural Equation Modeling (SEM) menggunakan software AMOS. Penelitian menggunakan data primer. Data diperoleh dengan cara menyebarkan kuesioner secara online menggunakan google form. Banyaknya responden yang digunakan pada penelitian sebanyak 225 responden dalam kurun waktu 6 bulan terakhir. Hasil penelitian menunjukkan adanya hubungan positif yang signifikan antara confirmation terhadap satisfaction dan perceived usefulness. hubungan positif yang signifikan antara perceived usefulness terhadap satisfaction, continuance intention, dan attitude. hubungan positif yang signifikan antara perceived ease of use terhadap perceived usefulness. hubungan positif yang signifikan antara satisfaction terhadap continuance intention, dan attitude. hubungan positif yang signifikan antara attitude terhadap continuance intention. hubungan positif yang signifikan antara self-efficacy terhadap continuance intention. hubungan positif yang signifikan antara channel preferences terhadap continuance intention. Sedangkan perceived ease of use berpengaruh tidak positif yang tidak signifikan terhadap attitude pada mobile banking BCA di Surabaya.

Item Type: Undergraduate thesis
Uncontrolled Keywords: Attitude, Channel preference, Continuance intention, Perceived Usefulness, Perceived Ease of Use
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Faculty of Business and Economic > Department of Management
Depositing User: Perpustakaan UBAYA
Date Deposited: 09 Mar 2022 01:42
Last Modified: 09 Mar 2022 01:42
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/41499

Actions (login required)

View Item View Item