Desain Gamifikasi Untuk Membangun Learning Engagement pada Mahasiswa Magister Akuntansi Universitas Surabaya

Faresqi, Ikhwanul Arga Dentya (2021) Desain Gamifikasi Untuk Membangun Learning Engagement pada Mahasiswa Magister Akuntansi Universitas Surabaya. Masters thesis, University of Surabaya.

[thumbnail of MAK_145_Abstrak.pdf] PDF
MAK_145_Abstrak.pdf

Download (209kB)
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/264472

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memberikan cara baru untuk meningkatkan motivasi mahasiswa dalam mengikuti proses perkuliahan terutama dalam kegiatan belajar mengajar. Kondisi saat ini mahasiswa merasa kelelahan akibat kegiatan perkuliahan yang terasa hanya rutinitas mengerjakan tugas setelah seharian bekerja. Oleh karena itu, peneliti mencoba menerapkan desain konsep gamifikasi untuk menghadirkan kegiatan perkuliahan yang fresh dan fun tanpa mengesampingkan esensi dari proses perkuliahan. Tujuannya adalah agar mahasiswa mampu menikmati proses perkuliahan tanpa terbebani sehingga dapat mengeluarkan potensi sesungguhnya dari diri mereka. Peneliti berusaha menghadirkan pengalaman baru terkait kegiatan belajar mahasiswa melalui desain gamifikasi berbasis aplikasi smartphone sehingga bisa dengan mudah diakses dan memberikan pengalaman belajar yang menyenangkan.

Item Type: Thesis (Masters)
Uncontrolled Keywords: Motivasi kuliah, Gamifikasi, Pendidikan, Learning engagement, Aplikasi
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Postgraduate Programs > Master Program in Accounting
Depositing User: Perpustakaan UBAYA
Date Deposited: 29 Mar 2022 04:51
Last Modified: 29 Mar 2022 06:37
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/41636

Actions (login required)

View Item View Item