Wardhana, Ardyan Prima (2022) Buku Ajar Kegawatdaruratan: Sebuah Pendekatan Untuk Memecahkan Kasus. [Teaching Resource]
PDF (Buku Ajar Kegawatdaruratan: Sebuah Pendekatan untuk Memecahkan Kasus)
Kegawatdaruratan_fix (1).pdf - Published Version Download (5MB) |
Official URL / DOI: http://repository.ubaya.ac.id/41981/
Abstract
Pasien tidak mungkin membawa kartu diagnosis saat datang ke Unit Gawat Darurat. Namun, pasien tentu memiliki alasan kuat yang membuat dia mau beranjak pergi ke rumah sakit. Alasan kuat tersebut itulah menjadi keluhan utama. Seorang mahasiswa kedokteran harus dilatih supaya memiliki pola pikir yang diawali dari keluhan utama untuk diolah menjadi sebuah diagnosis kerja. Buku ini menyediakan pendekatan bagi mahasiswa kedokteran untuk memudahkan pemecahan masalah yang diawali oleh keluhan utama pada kasus kegawatdaruratan.
Item Type: | Teaching Resource |
---|---|
Subjects: | R Medicine > R Medicine (General) |
Divisions: | Faculty of Medical |
Depositing User: | ARDYAN PRIMA WARDHANA |
Date Deposited: | 20 May 2022 06:03 |
Last Modified: | 15 Jun 2022 08:06 |
URI: | http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/41879 |
Actions (login required)
View Item |