Akibat Hukum Pencantuman Klausul Eksonerasi Pada Polis Asuransi”

Deviana, Vara (2022) Akibat Hukum Pencantuman Klausul Eksonerasi Pada Polis Asuransi”. Jurnal Education and Development, 10 (2). pp. 217-221. ISSN 2527-4295; E.ISSN.2614-6061

[thumbnail of LoA Vara Deviana.pdf] PDF
LoA Vara Deviana.pdf

Download (307kB)
[thumbnail of Vara deviana_AKIBAT HUKUM PENCANTUMAN KLAUSUL EKSONERASI PADA POLIS ASURANSI.pdf] PDF
Vara deviana_AKIBAT HUKUM PENCANTUMAN KLAUSUL EKSONERASI PADA POLIS ASURANSI.pdf

Download (818kB)
Official URL / DOI: http://journal.ipts.ac.id/index.php/ED/index

Abstract

Perjanjian saat ini “seringkali dilakukan dalam bentuk perjanjian baku yang sifatnya membatasi asas kebebasan berkontrak, tidak sedikit hubungan hukum antar para pihak yang diikat dalam suatu perjanjian baku tersebut ditentukan secara sepihak oleh mereka yang mempunyai keunggulan ekonomi yang kuat.Perjanjian yang mengandung klausula eksonerasi yang digunakan oleh masyarakat tersebut pada umumnya dalam bentuk perjanjian baku atau kontrak standar, salah satunyasering ditemui pada polis Asuransi. Adanya klausula tersebut tentu akan menimbulkan kerugian bagi tertanggung dan lebih menguntungkan bagi pihak penanggung yaitu perusahaan asuransi itu sendiri. Penelitian ini ditujukan untuk mengetahuiakibat hukum pencantuman klausula eksonerasi pada polis asuransi. Metodeepenelitian ini adalah metode yuridissnormatif yaitu menelaah teori dan konsep hukum serta peraturannperundang-undangan yanggberlaku. Hasil penelitian ini dapattdisimpulkan bahwa encantuman klausula eksonerasi pada polis asuransi dilarang penggunaannya oleh undang-undang, maka perjanjian tersebut dapat dibatalkan dan batal demi hukum karena tidak mencakup syarat sahnya perjanjian dalam hal kesepakatan. Apabila pihak tertanggung merasa dirugikan, maka tertanggung bisa mengambil upaya hukum dengan mengajukan gugatan secara litigasi.”

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: perjanjian baku, klausula eksonerasi, polis asuransi
Subjects: K Law > K Law (General)
K Law > KZ Law of Nations
Divisions: Faculty of Law > Department of Law
Depositing User: Ester Sri W. 196039
Date Deposited: 18 Jul 2022 09:22
Last Modified: 18 Jul 2022 09:22
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/42144

Actions (login required)

View Item View Item