Pengembangan Integrated Marketing Communication pada Pt. Grand Metro Indoraya di Surabaya

Hariwibowo, Caroline (2022) Pengembangan Integrated Marketing Communication pada Pt. Grand Metro Indoraya di Surabaya. [Undergraduate thesis]

[thumbnail of LKLM_308_Abstrak.pdf] PDF
LKLM_308_Abstrak.pdf

Download (314kB)
Official URL / DOI: http://digilib.ubaya.ac.id/pustaka.php/267369

Abstract

Laporan ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui komunikasi pemasaran pada PT Grand Metro Indoraya. PT Grand Metro Indoraya mengalami penurunan penjualan. Hal tersebut dikarenakan perusahaan belum maksimal dalam memanfaatkan dan menjalankan strategi komunikasi pemasaran. Mengingat dalam teori pemasaran, salah satu hal yang harus dilakukan oleh PT Grand Metro Indoraya adalah menyusun, mendesain, dan memperbaiki komunikasi pemasaran terpadu. Tujuan dari komunikasi pemasaran yang diterapkan adalah agar dapat meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap produk dan merek PT Grand Metro Indoraya. Selain itu, untuk meningkatkan penjualan berdasarkan target yang telah ditentukan. Aktivitas-aktivitas yang dilakukan dalam praktik kerja lapangan adalah mengakses dan mempelajari fitur Facebook Business Manager dan Etsy, mencoba membuat Company Profile, mempelajari kelebihan kompetitor, membuat penawaran melalui telepon, Whatsapp, dan Email serta bertemu calon pelanggan, melayani pelanggan secara tatap muka, dan memberi ide konten untuk tim marketing communication.

Item Type: Undergraduate thesis
Uncontrolled Keywords: periklanan, pemasaran langsung dan digital, promosi penjualan, penjualan pribadi, hubungan masyaraka
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Academic Department > Department of MKU
Depositing User: Eko Wahyudi 197013
Date Deposited: 22 May 2023 03:16
Last Modified: 22 May 2023 03:16
URI: http://repository.ubaya.ac.id/id/eprint/44180

Actions (login required)

View Item View Item